Kegiatan berdzikir bersama membuka kegiatan belajar mengajar setelah libur ramadhan dan Idul Fitri di SMA Negeri 1 Pangkalan, Karawang. Kegiatan dalam rangka menanamkan salah satu visi SMAN 1 Pangkalan, Religius ini, menjaga momen ramadhan dan Idul Fitri dalam meningkatan ibadah, takwa dan mengungkapkan rasa syukur atas nikmat dan rahmat Tuhan Yang Maha Esa. Dipimpin oleh […]
Model Pembelajaran Project Based Learning: Sebuah Model Pembelajaran Inovatif
Project based learning adalah sebuah metode pembelajaran yang inovatif, yang menekankan belajar kontekstual melalui kegiatan-kegiatan yang kompleks. Definisi secara lebih komperehensif tentang Project Based Learning menurut The George Lucas Educational Foundation (2005) adalah sebagai berikut: Project Based Learning menekankan pada pemecahan masalah otentik yang terjadi melalui pengalaman belajar praktik nyata. (John, 2008:374). Project Based Learning […]
IHT Implementasi Kurikulum Merdeka
Selasa 24 Oktober 2023 Pukul 07:00 s.d Selesai Tempat: Ruang Aula SMAN 1 Pangkalan